Waktu untuk Registrasi baik lomba mewarnai, poster, dan LKTI diperpanjang hingga 29 Oktober 2012

Sabtu, 01 September 2012

Ketentuan Lomba Mewarnai TK



Ketentuan Lomba Mewarnai TK

  1. Lomba Mewarnai dapat diikuti oleh peserta dari TK atau sederajat se-Kota Bandung.
  2. Peserta membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 10.000,00 yang dikumpulkan oleh masing-masing sekolah dan dikumpulkan kepada panitia pada tanggal 20 Oktober 2012 (saat babak penyisihan).
  3. Pendaftaran tiap sekolah dilakukan dengan cara mengirimkan pesan SMS ke nomor 0856-2497-0925 dengan format Lomba Mewarnai_nama sekolah_jumlah peserta, serta mengirimkan email yang berisi nama-nama peserta ke alamat biofest.himbiounpad@gmail.com dengan Subject : Lomba Mewarnai_nama sekolah_jumlah peserta.
  4. Diadakan 2 babak, yaitu babak penyisihan (tanggal 20 Oktober 2012 di TK masing-masing) dan babak final (tanggal 23 November 2012 di Kawasan Konservasi Arboretum Universitas Padjadjaran).
  5. Peserta membawa alat gambar sendiri (untuk babak penyisihan dan babak final) serta meja gambar (untuk babak final).
  6. Setiap finalis wajib hadir di Kawasan Konservasi Arboretum Universitas Padjadjaran pada tanggal 23 November 2012 untuk melaksanakan babak final sekaligua pengumuman pemenang.

 
Informasi lebih lanjut :
CP                   : Kamila (0856-5931-9619)
                          Silmi (0856-2497-0925)
Blog                : biofest-himbiounpad.blogspot.com
Fb                   : Biofest Himbio Unpad
Twitter          : @biofest_unpad

0 komentar:

Posting Komentar